Media Pembelajaran Proyeksi dengan Augmented Reality
Multimedia Pembelajaran Interaktif Belajar Proyeksi dengan Augmented Reality ini merupakan aplikasi media pembelajaran berbasis Android.
Galuh Pitaloka (PT Sipil dan Perencanaan UNY)
Cocok buat yang mau bikin media apapun itu. Kemarin buat aplikasi augmented reality hasilnya juara, sesuai sama kemauan. Biayanya terjangkau apalagi buat mahasiswa. Owner fast respon dan profesional sekali
7 December 2019
-
